. PENGUKURAN KINERJA
SELAMAT DATANG DI YUNIARDI INFO, TIDAK ADA KEBAHAGIAAN MELEBIHI APAPUN SELAIN BISA BERBAGI DAN MEMBANTU SESEORANG YANG SEDANG MEMBUTUHKAN PERTOLONGAN
Diberdayakan oleh Blogger.

Sabtu, 07 April 2012

PENGUKURAN KINERJA


Lampiran II1/5-5
FORMULIR PENGUKURAN KINERJA
TINGKAT SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH
 
Provinsi/Kab/Kota         : (a)

Nama SKPD                  : (b)

 
Sasaran strategis
Indikator Kinerja
Target
Realisasi
%
(1)
(2)
(3)
(4)
(5)
 
Jumlah Anggaran Kegiatan Tahun.................................: Rp ..................( c)

Jumlah Realisasi Anggaran Kegiatan Tahun..................: Rp ..................(d )


 
Petunjuk Pengisian:

  1. Header (a) diisi dengan nama SKPD/ unit kerja mandiri;
  2. Header (b) diisi dengan tahun anggaran;
  3. Kolom (1) diisi dengan sasaran strategis SKPD sesuai dengan dokumen Penetapan Kinerja;
  4. Kolom (2) diisi dengan indikator kinerja sasaran strategis SKPD sesuai dengan dokumen Penetapan Kinerja;
  5. Kolom (3) diisi dengan angka target kinerja yang akan dicapai dari setiap indikator sesuai dengan dokumen Penetapan Kinerja;
  6. Kolom (4) diisi dengan realisasi dari masing-masing Indikator Kinerja;
  7. Kolom (5) diisi dengan persentase pencapaian target dari masing-masing indikator kinerja: (realisasi/target x 100)%;
  8. Footer (c) diisi total jumlah/nilai pagu anggaran kegiatan yang direncanakan untuk mencapai sasaran strategis;
  9. Footer (d) diisi total jumlah/nilai realisasi anggaran kegiatan yang digunakan

0 komentar:

Posting Komentar

 

Mengenai Saya

Foto Saya
YUNIARDI INFO
Lihat profil lengkapku

Pengikut

© 2009 Peraturan powered by Perbendaharaan.com | Designed by yuniardi |Inspektorat Kab Lebak